Jumat, 19 Januari 2007

Sindrome 'NARUTO'


NARUTO........
naruto adalah seorang anak kecil yang tidak memiliki orang tua dan sangat ngebet untuk jadi seorang HOKAGE (seorang ninja pemimpin di seluruh dunia). Naruto memiliki sebuah tim dalam sekolah ninjanya. Sasuke memiliki jurus andalan, yaitu KAGEBUNSHIN NO JUTSU. Jurus yang dapat membentuk banyak sekali copy tubuh yang bisa bergerak sesukanya. Selain itu, naruto memiliki jurus yang dapat merubahnya menjadi manusia setengah srigala berekor 8. NAruto sering sekali dianggap sebagai anak yang bodoh dan gagal oleh rivalnya yaitu SASUKE. Namun naruto memiliki kemauan keras untuk menggapai cita-citanya...........

Sindrome naruto...

itulah kini yang banyak menyebar pada masyarakat remaja & anak-anak khususnya para penggemar MANGA. Banyak dari mereka yang rela unutk membeli accesories, DVD, Komik, bahkan ada pula yang sampai berusaha untuk ikutan dalam acara jumpa bintang naruto di Jepang.wuiih...bener-bener hebat.
kini di Indonesia pun juga banyak ditemui remaja, anak-anak bahkan orang dewasa sekalipun yang demen banget dengan naruto. Menurut mereka sih katanya cerita naruto itu "nggak bosenin, jurusnya ciamik bener".
Kini serial komik yang telah terbit di di Indonesia sudah pada nomor 27.

sindrome NARUTO ini tidak berbahaya, bahakan sindrome ini mempunyai manfaat lebih untuk para remaja. dari uang jajan mereka yang mereka kumpulin bisa digunakan untuk membeli komik atau accesories naruto daripada digunakan untuk membeli NARKOTIKA.

gimana???
ada yang mau coba terserang sindrome NARUTO???
silakan coba de, ngga bakalan nyesel kok...

Tidak ada komentar: